Refleksi 4

Minggu ke 4 membahas tentang " Loop " ( Perulangan ).

Komputer mempunyai kemampuan untuk menghitung perulangan dengan sangat cepat dan tidak mengenal lelah.
Dalam perulangan ada for,while, do while.Mempelajari penulisan dalam bahasa C++.
Bilangan Fibonaci dapat disajikan : 0,1,1,2,3,5,8,....
Dimulai dari suku pertama = 0 dan kedua = 1, suku ketiga adalah jumlah suku pertama.
 

Rumusnya :
F(n) = F(n-1) + F(n-2)
Ketika kita menghitung suku ke-3 F(3) maka suku ke-1 sebenarnya sudah tidak digunakan. Untuk itu kita bisa menggeser tempat :
 f1 <-- f2
 f2 <-- f3
Lalu berulang kita hitung suku berikutnya : f3 <-- f2 + f1
 Sentinel.
Digunakan bila banyaknya masukan tidak diketahui, tetapi sifat datanya diketahui.
Untuk menggunakan masukan, digunakan harga lain.

Contoh dalam kehidupan sehari - hari :
Untuk masuk ke kelas :
1. Buka pintu 
2. Melangkahkan kaki
3. Masuk ke kelas

Belum memahami penerapan dalam C++.

Mencoba bertanya dengan teman.
Belajar kelompok.
Mencari referensi di Google.



Semangat untuk pertemuan berikutnya Sahabat.


0 komentar:

Posting Komentar

 

Blogger news

Blogroll

About